Aku punya sedikit animasi buat tulisan bergerak... pasti temen-temen dah banyak yang tau
berikut ini saya akan memberikan contoh efek-efek tulisan bergerak
Ini merupakan efek marquee yang paling sederhana
nah scripnya seperti ini
nah selanjutnya dengan sedikit efek gerakan dan background seperti ini
nah ini scriptnya untuk buat seperti diatas
Keterangan dari script diatas
- behavior : mengatur aktivitas gerakan --> pada contoh diatas adalah alternate yaitu bolak balik
- bgcolor : mengatur warna background
- scrollamount : mengatur kecepatan gerakan
- width : mengatur lebar (jika anda ingin tambahkan ukuran tinggi bisa anda tambahkan tag height)
- color : mengatur warna teks
- onmouseover="this.stop()" : adalah perintah yang mana jika mouse anda letakkan diwilayah area teks yang anda kasih efek marquee akan berhenti bergerak.
- onmouseout="this.start()" : adalah kebalikan dari diatas, yaitu jika mouse anda lepaskan lagi maka akan kembali bergerak.
- direction="up" : adalah untuk mengatur perintah berjalan kearah atas. kalau kearah bawah ganti kata "up" dengan kata "down"
- kalau perintah yang lain sama dengan yang diatas
1 comments:
bagus,,makasih..
Post a Comment
Silahkan berkomentar, asalkan jangan spam atau komentar sampah, atau hubungi contact saya.